
Merilis produk baru tanpa riset yang tepat ibarat menembak dalam gelap. Banyak brand gagal bukan karena idenya jelek, tapi karena mereka tidak tahu apa yang benar-benar diinginkan konsumen. Di sinilah product & concept testing berperan penting — sebuah tahapan riset yang membantu perusahaan memastikan ide produk layak diluncurkan ke pasar. 1. Apa Itu...











