
Mengenal Startup dan Peluangnya di Indonesia Indonesia kini menjadi negara dengan ekosistem startup yang berkembang pesat—menempati peringkat ke-6 secara global menurut Startup Ranking. Startup adalah perusahaan rintisan yang lahir dari ide besar dan bertujuan memecahkan masalah nyata di masyarakat dengan solusi inovatif. “Startup di Indonesia seperti Gojek, Ruangguru, dan Kopi Kenangan telah membuktikan...